Assalamu'alaykum
Betapa mulianya seorang ibu. Sampai sampai Rasulullah Shalallahu'alaihi wassalam menyebutnya sebanyak 3 kali dalam hadits tersebut.
Kita patut untuk menghargai pengorbanan seorang ibu, karena kita tak akan mungkin lahir di dunia ini tanpa seorang ibu. Ibu yang selalu mengorbankan jiwa raganya demi kita, anak yang selalu membantah perintah orang tua.
Mari sempatkanlah mengucap selamat hari raya untuk para ibu
Kami admin dari Info Islamic Blog dan Al Maruf, Inc mengucapkan SELAMAT HARI IBU 2012
pengorbananmu takkan kulupa
Dari Abu Hurairah R.A berkata: Seorang datang kepada Rasulullah Shalallahu'alaihi wasallam dan berkata:"Wahai Rasulullah, kepada siapakah aku harus berbakti pertama kali?" Nabi menjawab:"Ibumu". Dan orang tersebut kembali bertanya, "Kemudian siapa lagi?" Nabi menjawab, "Ibumu".Orang tersebut bertanya lagi, "kemudian siapa lagi?". nabi menjawab, "Ibumu". Orang tersebut kembali bertanya, "Kemudian siapa lagi?". Nabi menjawab, "Kemudian Ayahmu"
Betapa mulianya seorang ibu. Sampai sampai Rasulullah Shalallahu'alaihi wassalam menyebutnya sebanyak 3 kali dalam hadits tersebut.
Kita patut untuk menghargai pengorbanan seorang ibu, karena kita tak akan mungkin lahir di dunia ini tanpa seorang ibu. Ibu yang selalu mengorbankan jiwa raganya demi kita, anak yang selalu membantah perintah orang tua.
Mari sempatkanlah mengucap selamat hari raya untuk para ibu
Kami admin dari Info Islamic Blog dan Al Maruf, Inc mengucapkan SELAMAT HARI IBU 2012
pengorbananmu takkan kulupa
1 komentar:
Selamat hari ibu buat semuanya
Posting Komentar
Silakan tinggalkan komentar, komentar yang memuat hal-hal yang memicu perdebatan tidak akan dimoderasi